Resep Bola-Bola Kurma Parutan Kelapa
Berbukalah dengan yang manis-manis, contohnya adalah Bola-Bola Kurma Parutan Kelapa. namun dengan taburan kelapa diluar, maka kue ini lebih enak disantap untuk cemilan setelah minum es berbuka. namun Bola-Bola Kurma Parutan Kelapa ini juga cocok untuk sajian kue lebaran.
Bola-Bola Kurma Parutan Kelapa |
- 1 gelas gula pasir.
- 1 gelas kurma cincang.
- 1 sdt ekstrak vanila.
- 1 sdm mentega.
- 1 cangkir kelapa parut.
- 2 butir telur (dikocok lepas).
- 3 cangkir sereal beras krispi (crispy rice cereal).
- Nyalakan kompor dengan api sedang.
- Masukkan telur, gula, dan garam ke dalam panci.
- Aduk-aduk hingga mendidih selama lima menit.
- Matikan api, masukkan mentega dan ekstrak vanila.
- Aduk merata, baru masukkan sereal beras.
- Bentuk menjadi bulat-bulat.
- Baluri dengan parutan kelapa.
- Camilan bola-bola kurma parutan kelapa siap dihidangkan.
- Waktu persiapan : 10 menit.
- Waktu memasak : 5 menit.
- Siap dihidangkan dalam waktu 25 menit.
Tidak ada komentar untuk "Resep Bola-Bola Kurma Parutan Kelapa"
Posting Komentar